Danlanud Husein Sastranegara: Ayo Cegah Kasus Bullying Dini di Sekolah

- Jurnalis

Kamis, 18 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Maraknya kasus bullying di lingkungan sekolah membuat guru patut waspada. Hal ini perlu dicegah sejak dini dengan melibatkan orang tua dan pihak sekolah, karena rumah dan sekolah adalah tempat anak-anak menghabiskan sebagian besar waktu mereka, ungkap Komandan Lanud Husein Sastranegara, Kolonel Pnb Alfian, S.E., saat acara deklarasi PANGLIMA (Perangi Bullying Bersama) yang bertempat di SMP Angkasa Husein Sastranegara, Kamis (18/7/2024).

Baca Juga :  Kejari Minsel dan Insan Pers Gelar Pers Gathering untuk Pererat Sinergitas

Peran guru di sekolah sangat penting dalam membentuk karakter anak. Guru harus menciptakan suasana yang hangat dan penuh kasih sayang di lingkungan sekolah sejak dini. Ini bisa dimulai dengan cara memperlihatkan interaksi positif antara siswa. Penting bagi guru untuk mengajarkan etika, kepedulian, dan sikap saling menghargai, ungkap Danlanud.

Ketua Yasarini Pengurus Cabang Lanud Husein Sastranegara, Ny. Alfian, menambahkan bahwa lingkungan sekolah perlu menciptakan kultur yang aman, nyaman, dan sehat agar siswa bisa berinteraksi dengan baik dengan teman-temannya. Guru juga perlu menanamkan nilai agama dan moral yang baik agar anak bisa saling menghargai dan menghormati, ungkap Ketua Yasarini.

Baca Juga :  Lanud Husein Laksanakan Patroli ke Tempat Hiburan Malam dalam Upaya Tegakan Disiplin Prajurit

Deklarasi PANGLIMA diikuti oleh Pengurus Yasarini PC Lanud Husein Sastranegara, Kepala Sekolah SMP Angkasa, serta guru dan siswa baru SMP Angkasa yang sedang melaksanakan MPLS.

Berita Terkait

Meriah! Rangkaian HPN 2025 Bekasi Raya Warnai Ciketing Udik dengan Aksi Sosial, Cek Kesehatan Gratis, dan Santunan Yatim
Terkait Anggaran Banjir, Bang Gilang Anggota Komisi 2 DPRD: Penggunaan Harus Proporsional
Ketua DPRD Terima Audensi Mahasiswa Terkait RUU TNI Kontroversial , Sardi: Saya Teruskan ke DPRRI
Ketua Sinode GMIM Hein Arina Akhirnya Ditahan oleh Polda Sulut, Nama OD dan RD Terseret di Dalamnya
Ketua PWI Bekasi Raya Sampaikan Selamat Datang dan Harapan untuk Kapolres Baru
Bamsoet Dukung Presiden Prabowo Bentuk 80 Ribu Koperasi Merah Putih di Seluruh Indonesia
Anggota Komisi II DPRD Minta Walikota Bekasi Sampaikan Data Kerusakan dan Kerugian Akibat Banjir
Putusan Inkracht, DK PWI Menang atas Gugatan Perdata Kasus Cash Back

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 20:28 WIB

Meriah! Rangkaian HPN 2025 Bekasi Raya Warnai Ciketing Udik dengan Aksi Sosial, Cek Kesehatan Gratis, dan Santunan Yatim

Kamis, 17 April 2025 - 22:01 WIB

Terkait Anggaran Banjir, Bang Gilang Anggota Komisi 2 DPRD: Penggunaan Harus Proporsional

Kamis, 17 April 2025 - 18:32 WIB

Ketua DPRD Terima Audensi Mahasiswa Terkait RUU TNI Kontroversial , Sardi: Saya Teruskan ke DPRRI

Kamis, 17 April 2025 - 15:14 WIB

Ketua Sinode GMIM Hein Arina Akhirnya Ditahan oleh Polda Sulut, Nama OD dan RD Terseret di Dalamnya

Kamis, 17 April 2025 - 13:56 WIB

Ketua PWI Bekasi Raya Sampaikan Selamat Datang dan Harapan untuk Kapolres Baru

Berita Terbaru