Kapolres Bitung Serahkan Bantuan Ke Masyarakat

- Jurnalis

Rabu, 6 Oktober 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TELUSUR NEWS – Kapolres Bitung AKBP Alan Kusuma S. Irawan, S.H. S.I.K, MH, Peduli dengan memberikan bantuan terhadap masyarakat para pemilik 6 Unit rumah pasca kebakaran yang terjadi diKelurahan Bitung Timur Ling 3 RT. 16 kompleks sari kepala Kota Bitung Provinsi Sulawesi Utara, Rabu (06/10/2021.

Pelaksanaan tersebut dalam rangka Pemberian bantuan serta memberikan dukungan moril terhadap para pemilik rumah yang terkena musibah kebakaran rumah pada hari Rabu tanggal 06 Oktober 2021 pukul 03.10 WITA dini hari tadi dan Pemberian bantuan diserahkan langsung oleh Kapolres Bitung AKBP. Alam Kusuma S. Irawan, SH, S.I.K, MH.

Baca Juga :  HBL Foundation Peduli Bagi-bagi Bantuan Makanan Bagi Korban Terdampak Abrasi Amurang

Adapun bantuan yang diserahkan berupa 6 Karung beras dan 6 Dus yang isinya sembilan bahan Pokok.

Baca Juga :  Gereja Kristen Pasundan Bersama Beberapa Elemen Masyarakat Seroja Adakan Baksos Sembako Murah Dan Cek Kesehatan Gratis

Kegiatan pemberian bantuan berakhir pukul. 16.30 Wita dalam keadaan Kondusif.

Turut mendampingi Kapolres Kabag. Sumda Polres Bitung Kompol. Felix Aramana, dan Kasat Intelkam Polres Bitung AKP. Karel Tangay, SH, serta Kapolsek Maesa AKP. Dewa Ayu Prayoka Cempaka, S.I.K. (Jefry/***)

Editor: Toar Lengkong

Berita Terkait

Mahasiswa KKN-T IPB di Nglungger Ubah Limbah Kotoran Hewan dan Rumah Tangga Jadi Pupuk Organik Cair
Dialog Publik Pokja Wartawan Humas Kota Bekasi Bahas Peran Media dalam Pilkada 2024
Bantu Keluarga yang Meninggal, RW 001 Peduli Serahkan Beras
Swiss-Belinn Cibitung Hadirkan Akomodasi Nyaman dan Akses Mudah Bagi Pengguna Ruas Tol Cibitung-Cilincing
Asda II Buka Sosialisasi Rencana Pembangunan Mass Rapid Transit (MRT) Jalur Timur-Barat Fase 1 Tahap 1 Wilayah Kota Bekasi
Diduga Palsukan Tanda Tangan, Perangkat Desa Polisikan Plt Kumtua Tumpaan Baru
Terkesan Tidak Transparan Anggaran, KPU Minsel Pilih-pilih Media Untuk Gelontorkan Anggaran Publikasi Kegiatan
Panitia Dinilai Tidak Profesional, Kontingen Bolmong Kecewa Tidak Bisa Ikut Turnamen Pencak Silat Bupati Minsel Cup 2024

Berita Terkait

Jumat, 26 Juli 2024 - 22:15 WIB

Mahasiswa KKN-T IPB di Nglungger Ubah Limbah Kotoran Hewan dan Rumah Tangga Jadi Pupuk Organik Cair

Jumat, 26 Juli 2024 - 19:38 WIB

Dialog Publik Pokja Wartawan Humas Kota Bekasi Bahas Peran Media dalam Pilkada 2024

Rabu, 24 Juli 2024 - 22:48 WIB

Bantu Keluarga yang Meninggal, RW 001 Peduli Serahkan Beras

Selasa, 23 Juli 2024 - 08:37 WIB

Swiss-Belinn Cibitung Hadirkan Akomodasi Nyaman dan Akses Mudah Bagi Pengguna Ruas Tol Cibitung-Cilincing

Senin, 22 Juli 2024 - 19:47 WIB

Asda II Buka Sosialisasi Rencana Pembangunan Mass Rapid Transit (MRT) Jalur Timur-Barat Fase 1 Tahap 1 Wilayah Kota Bekasi

Berita Terbaru