PPKM Kota Dumai Naik ke Level 2, Lanal Dumai Terus Laksanakan Vaksinasi Covid-19

- Jurnalis

Selasa, 15 Februari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dumai,- Dalam rangka membantu program pemerintah dalam percepatan vaksinasi khususnya wilayah Kota Dumai, Pangkalan TNI Angkatan Laut Dumai melaksanakan serbuan vaksinasi Covid-19 kepada masyarakat. Kegiatan dilaksanakan di Taman Bukit Gelanggang, Jalan H.R Soebrantas Kota Dumai, Selasa (15/02/2022).

Komandan Lanal Dumai Kolonel Laut (P) Himawan, MMSMC melalui Kepala Balai Pengobatan Lanal Dumai Kapten Laut (K/W) Letty Noprita, Amd., Keb., S.K.M., mengatakan bahwa serbuan vaksinasi ini akan terus dilakukan demi tercapainya herd imunnity (kekebalan kelompok) di Indonesia khususnya Kota Dumai.

Baca Juga :  Ketua Umum IMI Bamsoet Dukung Gelaran Pecah VW 2024 Dapatkan Rekor MURI

“Vaksinasi terus ditingkatkan baik dosis pertama, kedua maupun ketiga (booster), apalagi mulai hari ini Kota Dumai naik status Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) level 2”. ujar Kapten Letty.

Kegiatan vaksinasi ini merupakan perintah Kepala Staf Angkatan Laut Laksamana TNI Yudo Margono agar setiap Pangkalan membantu pemerintah daerah dalam menangani penyebaran wabah Covid-19 dan mendukung percepatan vaksinasi bagi masyarakat agar memiliki Herd Immunity.

Baca Juga :  SMSI Jaktim Gandeng Kasuban Kesbangpol JT Turun Tangan Peduli Korban Gempa Cianjur

Adapun jumlah yang berhasil dilaksanakan suntikan vaksin yaitu 98 orang dengan rincian dengan vaksin sinovac 48 orang (tervaksin dosis I : 19 orang dan tervaksin dosis II : 29 orang) dan dengan jenis vaksi Pfizer 55 orang (tervaksin dosis I : 4 orang, tervaksin dosis II : 1 orang dan dosis III : 50 orang).

(Pen Lanal Dumai)

Berita Terkait

Buka Pertemuan Puncak Internasional Pertama tentang Tanah Ulayat, Menteri AHY: Kita Lindungi Masyarakat Adat
Diskominfostandi Kota Bekasi dan PWI Bekasi Raya Sinergi Wujudkan Informasi Berkualitas
Petugas Kejari Minsel Halangi Wartawan Untuk Peliputan di PN Amurang
Disdik Kota Bekasi dan PWI Bekasi Raya Jalin Sinergi untuk Pemberitaan Sejuk dan Edukatif
Resmikan Ekshibisi Tanah Ulayat, Menteri AHY Harap Dapat Satukan Visi Sukseskan Pendaftaran Tanah Ulayat di Indonesia dan ASEAN
Ukir Prestasi, Siswa Angkasa Terima Apresiasi dari Danlanud Husein Sastranegara
Perkuat Sinergi, PWI Bekasi Raya dan RSUD CAM Kota Bekasi Jalin Kerjasama di Bidang Kesehatan
Ketua Komisi IX Felly Runtuwene Gelar Reses di Empat Lokasi Secara Zoom Meeting

Berita Terkait

Sabtu, 7 September 2024 - 16:18 WIB

Buka Pertemuan Puncak Internasional Pertama tentang Tanah Ulayat, Menteri AHY: Kita Lindungi Masyarakat Adat

Jumat, 6 September 2024 - 12:06 WIB

Diskominfostandi Kota Bekasi dan PWI Bekasi Raya Sinergi Wujudkan Informasi Berkualitas

Kamis, 5 September 2024 - 13:27 WIB

Petugas Kejari Minsel Halangi Wartawan Untuk Peliputan di PN Amurang

Kamis, 5 September 2024 - 13:07 WIB

Disdik Kota Bekasi dan PWI Bekasi Raya Jalin Sinergi untuk Pemberitaan Sejuk dan Edukatif

Kamis, 5 September 2024 - 09:09 WIB

Resmikan Ekshibisi Tanah Ulayat, Menteri AHY Harap Dapat Satukan Visi Sukseskan Pendaftaran Tanah Ulayat di Indonesia dan ASEAN

Berita Terbaru