Dalam Rangka HUT TNI ke-76, Kodim 1302/Minahasa Gelar Serbuan Vaksin

- Jurnalis

Rabu, 6 Oktober 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TELUSUR NEWS – Upaya untuk percepatan pemutusan mata rantai penyebaran virus covid-19 masih terus dilakukan, salah satunya adalah Program Serbuan Vaksinasi.

Untuk itu, dalam rangka HUT TNI Ke-76 dan untuk memutus mata rantai covid-19, Kodim 1302/Minahasa melaksanakan kegiatan vaksinasi yang dilaksanakan di wilayah Koramil-09/Langowan, tepatnya di Desa Raringis Selatan, Kecamatan Langowan Barat, Kabupaten Minahasa, Sulawesi Utara, Rabu (06/10/2021).

Komandan Kodim ( Dandim ) 1302/Minahasa Letkol Inf. Herbeth Andi Amino Sinaga, S.Ip, melalui Plh. Danramil-09/Langowan Pelda Raymond Batuwael mengatakan, “Kegiatan serbuan Vaksinasi saat ini sedikit berbeda yaitu dalam rangka peringatan HUT TNI Ke-76, ini sejalan dengan tema yang di usung pada Hari Ulang Tahun TNI kali ini ‘Bersatu Berjuang Kita Pasti Menang’,” ujar Pelda Batuwael.

Baca Juga :  Bamsoet: Pemindahan Ibu Kota Negara Sudah Tepat

Plh. Danramil menjelaskan pihaknya menyiapkan 133 vial yang akan diberikan kepada Masyarakat yang belum menerima Vaksin, “Pada kesempatan ini kami menyiapkan 133 ( seratus Tiga Puluh Tiga ) Vial untuk di berikan kepada masyarakat yang belum di vaksin, untuk itu kami menghimbau kepada seluruh masayarakat yang belum menerima Vaksin agar ikut serta dalam kegiatan ini sebagai wujud dari tema yang di usung tadi untuk bersama-sama bersatu berjuang memutus mata rantai penyebaran dan memproteksi diri dari Virus, agar harapan kita bersama untuk menciptakan Herd Immunity ( kekebalan kelompok ) guna menuju masyarakat yang sehat bisa dengan cepat tercapai,” tutupnya.

Baca Juga :  Sekretaris Daerah Kota Bekasi, Junaedi, Pimpin Apel Peringatan Hari Agraria dan Tata Ruang

Turut hadir dalam kegiatan tersebut antara lain Ka.Puskesmas Tumaratas dr. Claudya Timontiling, Plh. Danramil 09 Langowan Pld Rymond Batuwael, Ka.Poskes Tondano Serma Munir, HukumTua Desa Raringis Selatan  Ranny Posumah, para Babinsa Koramil 09 Langowan, Staf Puskesmas Tumaratas, Perangkat Desa Raringis Selatan, serta Masyarakat yang akan menerima Vaksin. (S.Moningka/***)

Editor: Toar Lengkong

Berita Terkait

Konferensi Pers: Polres Minsel Ungkap Pembunuhan Tukang Ojek di Ranoketang Tua Minsel
Anggaran Pelatihan di Disnaker Kota Bekasi Tak Terserap, Ketua PWI Bekasi: Ini Bentuk Ketidakmampuan Pengelolaan Anggaran
Dana 600 Juta DBHCHT untuk Pelatihan di Disnaker Kota Bekasi, Efektifkah?
Cegah Aksi Tawuran Remaja, Babinsa Jatiraden dan Bhabinkamtibmas Sigap Amankan Senjata Tajam Para Pelaku
Tasyakuran HUT ke-3 Koarmada RI: Santunan, Penghijauan, dan Apresiasi Prajurit
Pemdes Tiniawangko Minsel Akan Tuntaskan Pembuatan Jalan Paving, Moningkey: Mohon Maaf Jika Telah Ganggu Aktivitas Warga
Anggaran Rp 600 Juta untuk Pelatihan Kerja, Hasilnya Maksimal atau Seremonial?
PWI Bekasi Raya Soroti Pagar Laut di Tarumajaya, DKP Jabar dan PT TRPN Beri Penjelasan

Berita Terkait

Rabu, 12 Februari 2025 - 22:50 WIB

Konferensi Pers: Polres Minsel Ungkap Pembunuhan Tukang Ojek di Ranoketang Tua Minsel

Rabu, 12 Februari 2025 - 15:07 WIB

Anggaran Pelatihan di Disnaker Kota Bekasi Tak Terserap, Ketua PWI Bekasi: Ini Bentuk Ketidakmampuan Pengelolaan Anggaran

Selasa, 11 Februari 2025 - 22:46 WIB

Dana 600 Juta DBHCHT untuk Pelatihan di Disnaker Kota Bekasi, Efektifkah?

Senin, 10 Februari 2025 - 20:27 WIB

Cegah Aksi Tawuran Remaja, Babinsa Jatiraden dan Bhabinkamtibmas Sigap Amankan Senjata Tajam Para Pelaku

Senin, 10 Februari 2025 - 20:23 WIB

Tasyakuran HUT ke-3 Koarmada RI: Santunan, Penghijauan, dan Apresiasi Prajurit

Berita Terbaru