Koramil 02/Pondok Gede Bersama Stakeholders terkait, Laksanakan Karya Bakti Gabungan Upaya Pencegahan Banjir

- Jurnalis

Rabu, 6 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KOTA BEKASI – Mendekati musim penghujan, Koramil 02/Pondok Gede Kodim 0507/Bekasi Bersama aparat terkait Laksanakan karya bakti sakala menengah sebagai Upaya cegah terjadinya banjir.

Menurut Danramil 02/Pondok Gede Mayor Inf Akhmad menjelaskan kepada media pendim bahwa pelaksanaan kegiatan tersebut dilakukan secara gabungan yang di fokuskan untuk membersihkan saluran air di sekitar Pasar Permata Jatirahayu, Jln. Jatimakmur RT 002 RW 02 Kel. Jatirahayu Kec. Pondok Melati, Kota Bekasi yang dilakukan pada Selasa (5/12).

“Untuk meringankan pekerjaan pembersihan saluran air disekitar pasar, kita libatkan juga personil gabungan. Selain personil dari Koramil 02/Pondok Gede ada juga personil dari apem Kecamatan Pondok Melati, Kelurahan Rahayu, BPBD, Mitrajaya, Linmas, BSMDA, UPTD Kec. Pondok Melati dan warga Masyarakat RT. 002 RW 02 Kel. Jatirahayu”. Ucapnya.

Baca Juga :  Ketua Paguyuban PKL Kab Bekasi Cerita Dinamika Pedagang hingga Pemilu 2024

Adapun pekerjaan yang dilakukan diantaranya, Pengangkatan Sampah dan Lumpur dari Saluran Air di Seputaran Pasar, Pemantusan Saluran Air dengan cara membuat sodetan ke Arah Sungai Molek dan memasang Anyaman Besi dan Kawat untuk mencegah terjadi sumbatan sampah di Gorong-gorong dengan Menggunakan. Terang Mayor Inf Akhmad.

“Semoga dengan dilakukan kegiatan Karya Bakti pembersihan saluran air ini, dapat mencegah terjadinya banjir saat musim hujan turun”. Tutup Danramil 02/Pondok Gede. Rabu (6/12/2023).

Dalam kesempatan tersebut ucapan terimakasih turut di sampaikan oleh Bapak Yusuf selaku Kepala Pasar Permata Jatirahayu, dirinya mengatakan “Kami atas nama pengelola Pasar Permata Jatirahayu, mengucapkan terimakasih kepada Koramil 02/Pondok Gede yang telah menginisiasi kegiatan karya bakti pembersihan saluran air, mudah mudahan dengan bersihnya saluran air ini, dapat mencegah luapan air apabila turun hujan yang lebat”,tutur Bapak Yusuf (Kepala Pasar Permata Jatirahayu)

Baca Juga :  Distaru Kota Bekasi Adakan Konsultasi Publik Terkait RDTR

Tampak hadir dalam giat tersebut, Danramil 02 Pondok Gede Mayor Inf Akhmad, Kanit Sabara Polsek Pondok Gede, AKP. Ervan, MP. Kec. Pondok Melati Bapak Karyadi, Lurah Jatirahayu Bapak H. Feri Prihadi dan Kepala Pasar Permata Jatirahayu Bapak Yusuf.

(Sumber Kodim 0507/Bekasi).

Berita Terkait

Mahasiswa KKN-T IPB di Nglungger Ubah Limbah Kotoran Hewan dan Rumah Tangga Jadi Pupuk Organik Cair
Dialog Publik Pokja Wartawan Humas Kota Bekasi Bahas Peran Media dalam Pilkada 2024
Irjen Tekankan Satker di Provinsi Jawa Barat untuk Bangun Zona Integritas, Wujudkan Visi Kementerian ATR/BPN Berkelas Dunia
Bantu Keluarga yang Meninggal, RW 001 Peduli Serahkan Beras
Akselerasi Pendaftaran 3,2 Juta Hektare Tanah Ulayat, Menteri AHY: Pemerintah Hadir Menjamin dan Melindungi Hak Atas Tanah Masyarakat Hukum Adat
Kapus dr Arnya Andriani: Sosialisasi dan Pelatihan Pemberian Makanan Tambahan Berbasis Pangan Lokal di Kecamatan Bantar Gebang
Tim Pengacara Andreas Sapta Finady Konferensi Pers Bersama Anak Pasangan Almarhum Opa dan Oma Tomasoa
Kementerian ATR/BPN Terima Aset BMN Hasil Rampasan KPK Senilai Rp4,7 Miliar

Berita Terkait

Jumat, 26 Juli 2024 - 22:15 WIB

Mahasiswa KKN-T IPB di Nglungger Ubah Limbah Kotoran Hewan dan Rumah Tangga Jadi Pupuk Organik Cair

Jumat, 26 Juli 2024 - 19:38 WIB

Dialog Publik Pokja Wartawan Humas Kota Bekasi Bahas Peran Media dalam Pilkada 2024

Kamis, 25 Juli 2024 - 08:08 WIB

Irjen Tekankan Satker di Provinsi Jawa Barat untuk Bangun Zona Integritas, Wujudkan Visi Kementerian ATR/BPN Berkelas Dunia

Rabu, 24 Juli 2024 - 22:48 WIB

Bantu Keluarga yang Meninggal, RW 001 Peduli Serahkan Beras

Rabu, 24 Juli 2024 - 06:10 WIB

Akselerasi Pendaftaran 3,2 Juta Hektare Tanah Ulayat, Menteri AHY: Pemerintah Hadir Menjamin dan Melindungi Hak Atas Tanah Masyarakat Hukum Adat

Berita Terbaru