Silaturahmi Porlempika Sambil Latihan Olahraga Bersama

- Jurnalis

Sabtu, 14 Januari 2023 - 15:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BEKASI, Persatuan Olahraga Lempar Pisau dan Kampak (Porlempika) Kota Bekasi melakukan latihan bersama antar club. Bertempat di taman hijau Galaxy, Bekasi Selatan kota Bekasi yang di ikuti kurang lebih 12 club yang tergabung pada Porlempika Kota Bekasi.

Ketua Porlempika kota Bekasi Frits Saikat mengatakan, agenda latihan gabungan ini bertujuan memperkenalkan ke khalayak luas akan keberadaan cabor yang terbilang baru ini.

“Hari ini kami melakukan latihan gabungan dari kurang lebih 12 club yang tergabung dalam pengurus cabang Porlempika kota Bekasi. Selain itu kami juga ingin memperkenalkan cabor Porlempika ini ke masyarakat luas agar kedepannya cabor ini dapat menjadi salah satu cabor yang bisa masuk dalam pertandingan internasional,” ujarnya.

Baca Juga :  Mengatasi Kesulitan Masyarakat Perbatasan, Satgas Yonif 126/KC Laksanakan Pengobatan Door To Door

Selain itu, masih kata Frits, dengan adanya latihan gabungan ini kami berharap akan adanya pembinaan dan perhatian dari para penggiat olah ketangkasan ini untuk lebih solid lagi.

“Saya berharap olahraga bisa menjadi alternatif para penggiat ketangkasan untuk menjadi hal yang positif dan perhatian dari pemerintah agar segera mendapatkan sarana untuk latihan,” pungkasnya.

Baca Juga :  Oknum Plt Kumtua Pakuure Dua Minsel Diduga Langgar Aturan Dana Desa, LSM Minta APIP Segera Periksa

Ditempat yang sama, ketua Bekasi Knife Throwing (BKT) Rahmat berharap kedepannya agenda latihan bersama ini dapat menjadi agenda tetap Porlempika kota Bekasi.

“Harapan saya agenda seperti ini bisa di jadikan agenda tetap Porlempika kota Bekasi,” katanya.

Selain itu, saya berharap perhatian dari pemerintah agar kedepannya cabor ini dapat melahirkan atlit yang dapat membanggakan daerah bahkan negara.

“Harapan saya cabor Porlempika ini dapat melahirkan atlit-atlit berprestasi baik di tingkat nasional maupun internasional.” Pungkasnya

Berita Terkait

Pj. Bupati Lebak Berikan Bantuan Kepada Penyandang Lumpuh di Cikulur
Kapuspen TNI: TNI dan Media Bersinergi Sampaikan Informasi Yang Akurat dan Tepat
Komitmen Tegas Iqbal Irsyad Jadikan PWI Jaya Lahan Pengabdian Bukan Cari Uang
Audensi DPC YGANN Kota Bekasi dengan Polres Metro: Fokus pada Pencegahan Narkoba dan Sosialisasi P4GN
Nama Kaesang Muncul untuk Kota Bekasi Jelang Pilkada
Rian Nopandra Kembali Diamanatkan Pimpin PWI di Tanah Jawara
Saat Silaturahmi dengan Insan Pers, Pj Wali Kota Bekasi Sebut Tidak Anti Kritik
Anggaran Ketahanan Pangan dan BumDes Diduga Tidak Jelas Hingga Dugaan Nepotisme, Pemdes Tumpaan Baru Tuai Kontroversial

Berita Terkait

Jumat, 29 Maret 2024 - 07:57 WIB

Pj. Bupati Lebak Berikan Bantuan Kepada Penyandang Lumpuh di Cikulur

Kamis, 28 Maret 2024 - 19:45 WIB

Kapuspen TNI: TNI dan Media Bersinergi Sampaikan Informasi Yang Akurat dan Tepat

Kamis, 28 Maret 2024 - 18:09 WIB

Komitmen Tegas Iqbal Irsyad Jadikan PWI Jaya Lahan Pengabdian Bukan Cari Uang

Kamis, 28 Maret 2024 - 16:39 WIB

Audensi DPC YGANN Kota Bekasi dengan Polres Metro: Fokus pada Pencegahan Narkoba dan Sosialisasi P4GN

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:59 WIB

Nama Kaesang Muncul untuk Kota Bekasi Jelang Pilkada

Rabu, 27 Maret 2024 - 23:44 WIB

Saat Silaturahmi dengan Insan Pers, Pj Wali Kota Bekasi Sebut Tidak Anti Kritik

Rabu, 27 Maret 2024 - 15:38 WIB

Anggaran Ketahanan Pangan dan BumDes Diduga Tidak Jelas Hingga Dugaan Nepotisme, Pemdes Tumpaan Baru Tuai Kontroversial

Rabu, 27 Maret 2024 - 07:27 WIB

Setelah Melalui Berbagai Tahapan, Sebanyak 19 Guru Penggerak Angkatan 8 Tahun 2024 di Minsel Dikukuhkan

Berita Terbaru

Berita

Nama Kaesang Muncul untuk Kota Bekasi Jelang Pilkada

Kamis, 28 Mar 2024 - 13:59 WIB